KEJAR PENGGUNAAN KENDARAAN LISTRIK, BAKETRANS GELAR WEBINAR UPAYA PERCEPATAN PENERAPAN KEBIJAKAN KENDARAAN LISTRIK

    Jakarta – Transportasi di Indonesia saat ini dihadapkan oleh sejumlah tantangan, dimana salah satu diantaranya yakni masih tingginya penggunaan bahan bakar minyak (BBM) berbasis fosil dalam penyelenggaraan transportasi. Penggunaan BBM dalam pengoperasian kendaraan saat ini menjadi beban berat bagi pemerintah. Dengan semakin menipisnya cadangan minyak bumi dan meningkatnya harga BBM di pasar dunia. “Perkembangan teknologi di Indonesia saat ini, khususnya teknologi kendaraan bermotor listrik merupakan disruptive technology yang kehadirannya akan menjadi salah satu wujud dari implementasi kebijak...

    Selengkapnya

    JALIN KERJASAMA BIDANG PALAYARAN, BAKETRANS TEKEN MOU DENGAN PT. PAL INDONESIA

    Jakarta—Badan Kebijakan Transportasi (Baketrans) bersama PT PAL Indonesia melakukan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) tetang Kerjasama Analalisis Teknis Bidang Pelayaran. Penandatanganan dilakukan antara Kepala Baketrans, Gede Pasek Suardika dengan Direktur utama PAL Indonesia, Kaharuddin Djenod bertempat di Ruang Garuda, Badan Kebijakan Transportasi pada Selasa (4/10). Dalam sambutannya, Gede menyebutkan penandatanganan MoU ini merupakan momentum atas komitmen kerja sama yang baik antara Kementerian Perhubungan dan PT PAL Indonesia dalam upaya mendukung keselamatan dan keamanan pelayaran...

    Selengkapnya

    BAHAS REFORMASI KEBIJAKAN TRANSPORTASI, BAKETRANS GELAR RAPAT KERJA TAHUN 2022

    Jakarta - Badan Litbang Perhubungan (Balitbanghub) sebagai lembaga yang berfokus pada policy research di bidang transportasi telah bertransformasi menjadi Badan Kebijakan Transportasi (Baketrans). Transformasi organisasi ini sejalan dengan kebijakan pemerintah yang mengintegrasikan semua Badan Litbang di Kementerian dan Lembaga berada di bawah koordinasi Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Kepala Badan Kebijakan Transportasi, Gede Pasek Suardika, mengatakan bahwa Kementerian Perhubungan melakukan penguatan kapasitas, kapabilitas kelembagaan dalam analisis rekomendasi kebijakan, dukungan p...

    Selengkapnya

    CEGAH PENYALAHGUNAAN NARKOBA, BADAN KEBIJAKAN TRANSPORTASI ADAKAN SOSIALISASI P4GN DAN TES URINE

    Jakarta – Badan Kebijakan Transportasi (Baketrans) gelar Sosialisasi P4GN dalam rangka mendukung program pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika dan psikotropika serta untuk membangun jiwa korps pegawai yang bebas Narkotika di lingkungan Badan Kebijakan Transportasi pada Senin (4/7). Kegiatan ini dibuka oleh Sekretaris Badan Litbang Perhubungan, Pandu Yunianto. Dalam sambutannya, Pandu Yunianto mengatakan bahaya penyalahgunaan dan peredaran narkoba menjadi perhatian serius terutama di sektor transportasi “Badan Narkotika Nasional pernah menyatakan bahwa 90% dari ...

    Selengkapnya

    Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Jurnal Penelitian Darat, Badan Kebijakan Transportasi Lakukan Studi Banding dengan LPPM UNISSULA

    Semarang – Badan Kebijakan Transportasi (Baketrans) melalui Pusat Penelitian dan Pengembangan Transportasi Jalan dan Perkeretaapian (Puslitbang Transportasi JAKA) melakukan kegiatan benchmarking dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) pada Jumat (1/7) di Ruang Pertemuan LPPM, Kampus UNISSULA, Semarang. Tim Pengelola Jurnal Penelitian Transportasi Darat (JPTD) yang dipimpin oleh Kepala Bidang Pengembangan Teknologi dan Penunjang Penelitian, Puslitbang Transportasi JAKA, Bram Hertasning mengadakan studi banding ini guna meningkatkan ku...

    Selengkapnya